Tag Conditional Blogger Terbaru
Juli 19, 2024
4
www.gurudzgn.com - Hi Web Developer! kembali lagi bersama dengan guru design. Kali ini guru design akan berbagi tutorial cara menampilkan sebuah element pada blog sesuai dengan keinginan kita bisa disebut suka suka-kita. Saya disini akan mencontohkan dengan tag conditional yang lama dan yang baru, saya harap buata para blogger yang menggunakan tag conditional lama segera pindah ke tag conditional baru. Buat mastah atau suhu silahkan di koreksi kalo aja ada yang salah, tapi saya rasa tidak heheh, buat para pemburu koding silahkan di simak dan di praktikan. Ok lanjut ketutorialnya.
Tag Conditional Blogger Terbaru
Menampilkan sebuah element pada homepage.
<b:if cond='data:blog.url == data:blog.homepageUrl'>
<!-- Tulis element di sini (contoh:JavaScript, CSS dll) -->
</b:if>
Kode Baru
<b:if cond='data:view.isHomepage'>
<!-- Tulis element di sini (contoh:JavaScript, CSS dll) -->
</b:if>
Menampilkan sebuah element pada Post Page (Postingan)
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<!-- Tulis element di sini (contoh:JavaScript, CSS dll) -->
</b:if>
Kode Baru
<b:if cond='data:view.isPost'>
<!-- Tulis element di sini (contoh:JavaScript, CSS dll) -->
</b:if>
Menyembunyikan sebuah element pada Post Page (postingan).
<b:if cond='data:blog.pageType != "item"'>
<!-- Tulis element di sini (contoh:JavaScript, CSS dll) -->
</b:if>
Kode Baru
<b:if cond='!data:view.isPost'>
<!-- Tulis element di sini (contoh:JavaScript, CSS dll) -->
</b:if>
Menampilkan sebuah element pada halaman tertentu.
<b:if cond='data:blog.url == "Url anda"'>
<!-- Tulis element di sini (contoh:JavaScript, CSS dll) -->
</b:if>
Kode Baru
<b:if cond='data:view.url.Url anda'>
<!-- Tulis element di sini (contoh:JavaScript, CSS dll) -->
</b:if>
Catatan: Ganti Url anda dengan Url atau link yang di inginkan.
Menyembunyikan sebuah element pada halaman tertentu.
<b:if cond='data:blog.url != "Url anda"'>
<!-- Tulis element di sini (contoh:JavaScript, CSS dll) -->
</b:if>
Kode Baru
<b:if cond='!data:view.url.Url anda'>
<!-- Tulis element di sini (contoh:JavaScript, CSS dll) -->
</b:if>
Catatan: Ganti Url anda dengan Url atau link yang di inginkan.
Menampilkan sebuah element pada halaman arsip (archive).
<b:if cond='data:blog.pageType == "archive"'>
<!-- Tulis element di sini (contoh:JavaScript, CSS dll) -->
</b:if>
Kode Baru
<b:if cond='data:view.isArchive'>
<!-- Tulis element di sini (contoh:JavaScript, CSS dll) -->
</b:if>
Menyembunyikan sebuah element pada halaman arsip (archive).
<b:if cond='data:blog.pageType != "archive"'>
<!-- Tulis element di sini (contoh:JavaScript, CSS dll) -->
</b:if>
Kode Baru
<b:if cond='!data:view.isArchive'>
<!-- Tulis element di sini (contoh:JavaScript, CSS dll) -->
</b:if>
Menampilkan sebuah element pada halaman statis (static page).
<b:if cond='data:blog.pageType == "static_page"'>
<!-- Tulis element di sini (contoh:JavaScript, CSS dll) -->
</b:if>
Kode Baru
<b:if cond='data:view.isPage'>
<!-- Tulis element di sini (contoh:JavaScript, CSS dll) -->
</b:if>
Menyembunyikan sebuah element pada halaman statis (static page).
<b:if cond='data:blog.pageType != "static_page"'>
<!-- Tulis element di sini (contoh:JavaScript, CSS dll) -->
</b:if>
Kode Baru
<b:if cond='!data:view.isPage'>
<!-- Tulis element di sini (contoh:JavaScript, CSS dll) -->
</b:if>
Menampilkan sebuah element pada index meliputi homepage, label page, search page dan archive page.
<b:if cond='data:blog.pageType == "index"'>
<!-- Tulis element di sini (contoh:JavaScript, CSS dll) -->
</b:if>
<b:if cond='data:view.isMultipleItems'>
Menampilkan sebuah element pada layout mode
<b:if cond='data:view.isLayoutMode'> <!-- Tulis element di sini (contoh:JavaScript, CSS dll) --> </b:if>
Menampilkan sebuah element pada pratinjau (preview)
<b:if cond='data:view.isPreview'> <!-- Tulis element di sini (contoh:JavaScript, CSS dll) --> </b:if>
Contoh Penerapan
Kode Lama
<b:if cond='data:blog.url == data:blog.homepageUrl'> <style type='text/css'> /* -- Penulisan Style CSS -- */ </style> <script type='text/javascript' > // Penulisan JavaScript </script> <!-- Penulisan HTML --> <div class='contoh'></div> </b:if>
Kode Baru
<b:if cond='data:view.isHomepage'> <style type='text/css'> /* -- Penulisan Style CSS -- */ </style> <script type='text/javascript' > // Penulisan JavaScript </script> <!-- Penulisan HTML --> <div class='contoh'></div> </b:if>
Multiple tag conditional
Caranya sangat mudah yaitu dengan cara menambahkan kode <b:else/> contoh sebagai berikut:<b:if cond="data:blog.pageType == "item""> Kontent-1 Jika Kondisi Benar <b:else/> Kontent-2 Jika kondisi Salah </b:if>
Jika ada yang kurang mengerti silahkan tulis di komentar,
Sekian semoga bermanfaat, terimakasih